Proses Pembelian

Proses Pembelian Kredit :
1. SPK (Surat Pemesanan Kendaraan)
2. Proses Leasing (1-3 hari)
3. Setor DP
4. Administrasi Unit
5. Delivery Unit



Surat Pemesanan Kendaraan (SPK)
Setelah memastikan  tipe, warna, dan harga silahkan konfirmasi ke marketing dan lakukan pemesanan / SPK (Surat Pemesanan Kendaraan) dengan tanda jadi minimal Rp 500.000,-
panjar tersebut dapat disetorkan langsung ke kasir perusahaan atau ditransfer melalui rekening perusahaan : 


Bank BCA Cabang Sunter Podomoro
No Rek. : 093.302.004.2 AN PT. Astra International Tbk
Note: Uang tanda jadi SPK akan dikembalikan 100% jika permohonan kredit customer tidak disetujui leasing
Panjar (uang tanda jadi) akan dipotong 20% dari tanda jadi SPK jika pembatalan sepihak dilakukan customer.



Dokumen Persyaratan Kredit:
1. Fotocopy KTP Pemohon dan penjamin (Suami-Istri jika menikah)
2. Fotocopy Kartu Keluarga
3. Fotocopy Rek. Tabungan 3 bulan Terakhir
4. Fotocopy Surat keterangan penghasilan (Izin usaha / Bon usaha jika Wiraswasta)
5. Fotocopy PBB dan Fotocopy Rek Listrik

astra credit company perusahaan leasing        
Proses Leasing:
1. Verifikasi Data
2. Survey di Domisili
3. Jika permohonan disetujui, maka leasing akan mengeluarkan PO ke Dealer


proses administrasi pengajuan kredit mobil daihatsu
Proses Administrasi:
1. Pembayaran DP 
2. Proses cetak Faktur Penjualan mobil baru
3. Proses cetak Faktur Polisi untuk pengurusan surat-surat kendaraan


mobil daihatsu baru anda siap untuk berpesta
Delivery Unit Daihatsu Baru Anda
1. Pastikan perlengkapan sesuai checklist
2. Periksa buku service dan buku manual
3. Periksa ulang body, saklar-saklar, tape/CD apakah sesuai standar
4. Tandatangani Bukti Serah Terima Kendaraan Baru
5. Selamat memiliki mobil Daihatsu baru Anda

No comments:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...